Kajian Rencana Relokasi Bagi Warga Terdapak Erupsi Gunung Semeru di Desa Sumbermujur
Senin, 20 Desember 2021Rumah Amal Salman bersama tim siteplan ITB dan UIN Malang melakukan kegiatan survey topografi dan kajian siteplan di kawasan relokasi warga terdampak erupsi Gunung Semeru tepatnya di desa Sumbemujur. Saat ini secara paralel ditempat relokasi dilakukan kegiatan Land Clearing oleh TNI, Pemetaan secara detail menggunakan drone oleh tim ITB serta survey wawancara […]
UIN Malang Sabet Dua Medali Emas Brazilian Jujitsu Open 2020 di Malaysia
Dia adalah Ilma Yeni Megawati, mahasiswa Jurusan Teknik Arsitek, Fakultas Sains dan Teknologi, UIN Malang. Ia mengikuti ajang lomba Jujitsu Internasional tersebut pada Minggu, (23/2/2020) lalu. Ia datang bersama rombongan berjumlah sembilan orang dari Indonesia. Yeni bergabung dalam dua kelas kategori perlombaan Jujitsu perempuan. Kelas pertama dari 58,6 – 65 Kg. Kelas kedua dari 64 […]
UIN MALANG RAIH MEDALI EMAS KARATE PUTRI: PIONIR 2019
Medali Emas pertama perhelatan Pekan Ilmiah Olahraga Seni dan Riset (PIONIR) ke-9 dikeluarkan oleh cabang olahraga (Cabor) Karate, Selasa (16/7). Perlombaan yang memang hanya berlangsung sehari dan diikuti 23 peserta kategori putra dan 18 kategori putri ini dilaksanakan di MAN 2 Kota Malang.Untuk kategori putri, juara pertama diraih kontingen UIN Maulana Malik Ibrahim Malang atas […]
ILMA YENI M. LOLOS SELEKSI JADI ATLIT ASIAN GAMES 2018
PENUH PRESTASI: Ilma Yeni Megawati menggigit emas saat menjadi juara 1 kejuaraan Abu Dhabi Grand Slam Ju-jitsu World Tour kelas – 62 Kg devisi white belt – adult di Tokyo Jepang. GEMA- Salah satu mahasiswi UIN Malang mewakili Indonesia dalam cabang olahraga jujitsu di ajang Asian Games 2018 Jakarta-Palembang. Mahasiswi tersebut adalah Ilma Yeni Megawati […]